Polres Way Kanan dan Polsek Blambangan Umpu Gebyar Vaksinasi Masal di kampung Gistang

Bagikan :

WAY KANAN – Kliktodaynews.com|| Polres waykanan dan Polsek Blambangan Umpu Gebyar Vaksinasi Masal Di kampung Gistang kecamatan Umpu semenguk kabupaten Waykanan#

Polres dan Polsek Waykanan bekerjasama dengan Tim tenaga kesehatankembali melakukan gebyar vaksinasi masal yang di laksanakan di kampung gistang
kecamatan umpu semenguk kabupaten Waykanan dengan tetap protokol kesehatan Selasa 09/10/2021 pukul 08 pagi sampai selesai

” kegiatanVaksinasi tersebut dipimpin langsung oleh KABAG OPS POLRES WAY KANAN Kompol SUHARJONO, SH. mengatakan kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka program pemerintahmelalui POLRI untuk percepatan pemberian Vaksinasi kepada warga masyarakatksmpung gistang dan sekitarnya yang tujuanNya untuk Menurunkan angka kesakitan dan angka kematian akibat Covid-19,serta Menambah
kekebalan tubuh (Hard Imunity), Melindungi masyarakat dari Covid-19 agar tetap produktip secara sosial dan ekonomi.
“Ucapnya dengan didampingi KOMPOL A. YUDI TABA ,KAPOLSEK Blambangan Umpu Bhabinkamtibnas BRIPKA ANDI SAPUTRA,SH , S.H,serta anggota jajaran nya

“kepala kampung gistang Agus cek menghimbau kepada masyarakat tetap mentaati Protokol kesehatan degan 3 M Memakai Masker, Menjaga Jarak, Mencuci tangan yang bersih, Menghindari Kerumunan serta menyatakan Antusiasme masyarakat kampung gistang sangat tinggi untuk mengikuti Giat vaksinasi tersebut pasalnya banyak yang datang dan melakukan pendaftaran untuk di Vaksin yang jumlahnya mencapai 700 kurang lebih nya ucapnya

Bidan desa kampung gistang Bidan desa VINA ROZALIA AMD. KEB.mengatakan Vaksin ini tahap 1 (pertama ) Dosis- 0,5 merek vaksinasinya ektrazeneca,masyarakat saat ini sudah antusias mau di vaksin karena positip sekali buat kesehatan mereka

“BHabinkamtibnas kampung gistang BRIPKA ANDI SAPUTRA,SH , S.H, dengan adanya kegiatan vaksinasi dari pemerintah distribusinya melalui polri di percayakan oleh polres Waykanan alhamdulilah setiap kampung kampung kebetulan hari ini di kampung gistang yang tadinya di targetkan hanya 300orang yang vaksinasinya justru lebih mencapai 700 orang yang vaksinasinya bhabinkamtibmas untuk memberi pemahaman di masyarakat secara door to door yang tadinya masyarakat takut karena pembritaan hoaxs kini antusias untuk di vaaksin dengan di beri pemahaman melalui kepala kampung serta RT .ucap nya ,

” Ditempat yang sama kepala kampung gistang Agus cek mengatakan ucapan terimakasih partisipasi nya dari pemerintah pusat melalui polri yang di percayakan oleh Polres Waykanan Serta Polsek Blambangan Umpu dan antusias warga masyarakat kampung gistang Kecamatan Umpu semenguk yang telah datang dalam rangka gebyar Vaksinasi ini, mudah- mudahan dengan adanya giat gebyar Vaksinasi yang dilaksanakan kampung gistang terbebas oleh penyakit Corona Virus Disesea Covid (Covid)-19 . (SUIN/KTN)

Bagikan :