Dalam pengamanan ini, Kabagops mengingatkan kepada anggota yang terlibat pengamanan untuk melaksanakan tugas sesuai tupoksinya, jangan ada personel yang terprovokasi dari aksi unjuk rasa dan segala sesuatu di bawah kendali pimpinan.
“Kami hadir di sini untuk mengawal aspirasi masyarakat agar dapat tersampaikan dengan baik tanpa mengganggu ketertiban umum. Mari kita jaga aksi ini tetap damai dan sesuai prosedur hukum,” tutur Kasihumas.
Aksi damai ini diakhiri pada pukul 12.15 Wib massa membubarkan diri dan kembali kekediaman masing-masing dengan keadaan aman dan kondusif. (Suin)
1 2