Masyarakat Lingkungan IV Muara Nibung Dambakan Pembangunan Jalan Rabat Beton

Bagikan :

“Terakhir ini kami masyarakat Lingkungan IV telah menyampaikan usulan pembangunan melalui Pemerintah Kelurahan Muara Nibung agar diusulkan kepada Pemkab Tapteng dibangun jalan rabat beton dengan ketinggian sekitar 30 s/d 40 centimeter agar masyarakat yang melintasi jalan menuju kediaman masyarakat yang berjumlah sekitar 50 Kepala Keluarga  dapat dilintasi tanpa ada hambatan banjir,” cetusnya.

Kami masyarakat di Lingkungan IV ini belum pernah mencicipi Pembangunan apapun dan sudah sangat lama dan belum mendapat perhatian serius dari Pemerintah Tapteng, jadi besar harapan kami pak Bupati Tapteng, Masinton Pasaribu mendengar permohonan kami ini, kami masyarakat Lingkungan IV adalah pendukung dan memilihmu pada Pilkada 2024 lalu tanpa ada iming-iming dan hanya satu harapan kami agar dibangun jalan rabat beton di lingkungan IV ini,” tandas Habib.(HCP).

Bagikan :