Tujuh Orang Tim Hukum Anton-Benny Pindah Dukungan ke RHS-AZI

Bagikan :

Tapi, sampai sekarang belum pernah bertemu sama calon,” sesal Ramot.

Sementara, Pondang Hasibuan yang turut mengundurkan diri menjelaskan, bukan menuntut kuasa seperti yang diceritakan Pak Tagor tadi.

“Pertama, Pak Tagor mengajak kami sebagai seorang profesional. Seorang advokad mengajak kami untuk bergabung membela secara hukum terhadap pasangan 02 (Anton-Benni),” ungkapnya.

Setelah berkumpul, sambung Pondang, disepakati untuk bergabung. Lalu, meminta supaya Paslon 02 ada memberikan sebagai pegangan buat kami. “Bahwa kami masuk tim itu berupa SK atau pendelegasian,” ujarnya.

Namun, hingga mengundurkan diri. Surat Keputusan itupun tidak ada diberikan kepada tim hukum. Bahkan, bertemu dengan Paslon, berkenalan dan berbicara tentang hal hal hukum terkait yang mana akan dikerjakan tidak pernah.

“Hanya berjanji, ya nanti akan bertemu dan selalu demikian. Makanya, rekan rekan pengacara lainnya berkesimpulan untuk mengundurkan diri. Itu sebenarnya hal yang mendasari. Untuk itu rekan-rekan sepakat mengundurkan diri dari tim hukum pemenangan Paslon 02,” tandas Pondang. (Red)

Bagikan :