Mantan Bupati H. T Zulkarkain Damanik Meninggal Dunia, Pemkab Simalungun Sampaikan Belasungkawa 

Bagikan :

Lagu “Sipukka Huta” yang merupakan lagu favorit alm. semasa hidupnya dalam memimpin Kabupaten Simalungun dinyanyikan oleh para sahabat alm yang turut kehilangan Bupati Simalungun periode 2005-2010 itu.

Bagikan :