Tasyakuran yang kita laksanakan ini merupakan salah satu aplikasi dari visi dan misi Kabupaten Asahan yaitu Mewujudkan Asahan Sejahtera yang Religius dan Berkarakter”, ujarnya
Terakhir Bupati mengatakan, melalui kegiatan ini kita diingatkan sekaligus diajak kembali untuk muhasabah (intropeksi diri) sejauh mana kualitas amal ibadah selama ini dan sebesar apa upaya kita dalam memperbaiki dan meningkatkannya. Mari sama-sama kita mengajak diri dan keluarga kita untuk melakukan perubahan kearah yang lebih baik lagi”, tandasnya. (TIM)
1 2