Cetak Sejarah, Wali Kota Siantar dr Susanti Terima Penghargaan Komisi Informasi Sumut Award 2024 Kategori Informatif

Bagikan :

Pj Gubernur Sumatera Utara, Ahmad Fatoni sebelumnya mengapresiasi seluruh pemerintah daerah di Sumut terus berupaya meningkatkan pelayanan publik melalui keterbukaan informasi.

“Kami berharap penghargaan ini dapat menjadi motivasi bagi seluruh pihak untuk terus berinovasi dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, serta meningkatkan kualitas keterbukaan informasi di setiap daerah,” ujar Gubsu. (*/AN)

Bagikan :