Ketua Umum GIAN Lantik DPW MLN-MC3 Provinsi Banten

Ketua Umum, R.Guntur Eko Widodo Didampingi Gus Wahidin Yahya S.Hi.Sekretaris Jendral
Ketua Umum, R.Guntur Eko Widodo Didampingi Gus Wahidin Yahya S.Hi.Sekretaris Jendral
Bagikan :

Banten-Kliktodaynews.com Bertepatan Dengan Akhir Minggu Bulan Suci Ramadhan, Selasa, (19/5/2020) dilakukan kegiatan serah terima SK DPW MLN-MC 3 Provinsi Banten Kepada Mae EkaSari Ketua Didampingi Seluruh Jajaran Pengurus Provinsi.

Penyerahan SK bertempat Di Pondok Pesantre AL-MARKAZ dibawah Naungan, Yayasan Miftahul Hayat, dilantik dan diserahterimakan oleh Ketua Umum, R.Guntur Eko Widodo Didampingi Gus Wahidin Yahya S.Hi.Sekretaris Jendral Melantik dan Serah Terima SK DPW

Dalam Pidatonya Mae Ekasari Ketua mengucapkan terimakasih Kepada Dewan Pengurus Pusat yang telah mempercayakan dirinya diberi amanah sebagai Ketua DPW Banten. Dan Akan Menjalankan Amanah melalui Konsep dan Program secara bertahap.

Sesuai Dg Pengarahan Ketua Umum DPP R Guntur Eko Widodo yang selalu didampingi Oleh Sekjend. Akan menjalankan Program Sustainable Restorasi Dan Greenbelt Massal, dengan menyiapkan Deklarasi Banten Provinsi Pelopor Gerakan Disiplin Jaga Alam. Yang akan di tindaklanjuti dan dilaksanakan di Banten Pada Bulan Juli / Agustus 2020, dengan tetap mempertimbangkan Situasi Kondisi Bengsa Saat ini yang sedang dalam Upaya Melakukan Pencegahan Terkait Penyebaran Virus Covid-19. Ujar Mae Ekasari Ketua DPW Banten menjelaskan Kepada Media.

Diawali Pidato Sambutan Sohibul Bait KH Odjat Sukarjat S.HI.MBA sekalu Pimpinan Ponpes AL-Markaz , yang memfasilitasi terselenggaranya acara pelantikan sekaligus Wakil Dewan Pembina DPP MLN-MC3. Menyambut Baik dengan dukungan penuh untuk Banten segera menjalankan program.

Acara serah terima dihadiri Soleh Dewan Pembina GIAN yang sekaligus Pembina Pesantren RI 1 .YM Habib Abu Djibril Basyaiban. Dihadiri Oleh Dan Ramil Waringin Kurung Kapten Arm. Takari . Kapolsek. AKP Nasir Eming. Dan Seluruh Jajaran Pengurus MLN-MC3 Provinsi Banten, ditutup Dengan Tausiah Agama Oleh YM Habib Abu Djibril Basyaiban. Dan doa serta dukungan untuk perjuangan memberdayakan masyarakat melalui konsep dan program MLN-MC3 yang telah mempersiapkan Feashibility Study dan Executive Summary Standard Akademis melalui Litbang Karya Cipta DPP MLN-MC3.

Acara ditutup dengan doa dan ramah tamah dan tanya jawab mengenai konsep dan Program Nasional DPP MLN-MC3 yang diketuai Oleh Prof DR Ir M.Idris.MP. selaku Team Realisasi Program Nasional melalui Litbang dan hasil temuan Eco Tekhnology Organik Oleh Ka Deputi Litbang DPP Bunda Yussie Fauziah

Bekerja Bersama Untuk Sejahtera Bersama

AL-Markaz Serang Banten 19-05-2020. (FPRN/KTN)

Bagikan :