Rakor di Aceh, Pemerintah Pusat Puji Kesigapan Bobby Nasution Tangani Bencana

Bagikan :

Sebelum menaiki pesawat, Prabowo tampak disambut oleh Pangdam Bukit Barisan Mayjen TNI Hendy Antariksa, Kapolda Sumatera Utara Irjen Whisnu Hermawan, dan Gubernur Sumatera Utara Bobby Nasution.

Prabowo tampak berbincang dan menepuk-nepuk pundak Bobby. Gubernur Bobby pun menundukkan kepalanya seraya menyalimi Kepala Negara. (Tim/ktn)

Bagikan :